Perintah Linux yang wajib anda ketahui

Afiv Dicky Efendy
2 min readMay 7, 2020

--

Photo by Hannah Joshua on Unsplash

Okay, disini saya ingin membagikan pengalaman saya ketika mulai menggunakan linux sebagai daily OS. hal pertama yang saya ingin bagikan ialah perintah-perintah penting banget atau wajib diketahui untuk pemula yang baru mengenal linux:

  1. Pertama ialah perintah untuk menginstall aplikasi

untuk menginstall aplikasi di linux ada dua cara yaitu:

  • Pertama install dari paket berformat .deb (kalau di windows sama dengan .exe)
sudo dpkg -i NamaAplikasi
  • Kedua install aplikasi langsung menggunakan internet (tidak semua bisa)
sudo apt install NamaAplikasi

2. Perintah untuk menghapus/uninstall aplikasi

sudo apt remove NamaAplikasi

atau

sudo apt purge NamaAplikasi
  • Perintah yang saya rekomendasikan untuk menghapus aplikasi
sudo apt purge --auto-remove NamaAplikasi
  • kemudian ketikkan
sudo apt clean

3. Perintah untuk mengupdate linux

rekomendasi saya yaitu ketikkan:

sudo apt update

untuk update repository

sudo apt upgrade

untuk update aplikasi-aplikasi

sudo apt full-upgrade

untuk update linux

4. Edit file

untuk mengedit file bisa menggunakan

sudo nano /path

atau

sudo mousepad /path

5. Berpindah direktori

cd /DirektoriDiTuju

6. Melihat isi direktori

ls

7. Copy File

cp NamaFile /PathTujuan

jika ingin mengcopy folder yang didalamnya ada isinya gunakan perintah

cp -r NamaFolder /PathTujuan

8. Memindahkan File

mv NamaFile /PathTujuan

9. Login sebagai root

sudo su

10. Mengosongkan perintah di terminal

clear

11. Membuat direktori

mkdir NamaDirektori

12. Menghapus direktori

rmdir NamaDirektori

13. Membuat file

touch NamaFile

14. Menghapus file

rm NamaFile

note: folder kalau di linux disebut direktori

--

--

Afiv Dicky Efendy
Afiv Dicky Efendy

Written by Afiv Dicky Efendy

Linux enthusiast who wants to share his knowledge through writing on the medium

No responses yet